
Tengok Deretan Artis Hollywood yang Bakal Tampil di Pelantikan Joe Biden

Presiden Amerika Serikat (AS) terpilih Joe Biden akan segera menggelar pelantikan bersama wakilnya Kamala Harris.
Melansir AP, pelantikan Joe Biden akan disiarkan secara langsung. Acara besar itu pun turut melibatkan para artis ternama Hollywood, mulai dari Jennifer Lopez dan Lady Gaga.
Mereka akan tampil secara spesial membawakan lagu kebangsaan saat Biden dan Kamala Harris dilantik di West Front Capitol AS.
Selain Lady Gaga dan Jennifer Lopez, beberapa artis ternama lainnya juga turut hadir.
Beberapa di antaranya adalah Foo Fighter, John Legend, Bruce Springsteen, Justin Timberlake, Jon Bon Jovi, Demi Lovato, Ant Clemons, Eva Longoria, hingga Kerry Washington.
![]() |
Kemudian, aktor legendaris Tom Hanks terpilih menjadi pembawa acara TV primetime Celebrating America yang menampilkan secara khusus pelantikan Joe Biden dan Kamala Harris.
Pelantikan presiden Joe Bidan dan Kamala Harris akan digelar pada 20 Januari mendatang pukul 20.30 waktu Amerika.
Terkini Lainnya
5 Fakta Pelantikan Joe Biden & Kamala Harris, Bertabur Pejabat & Selebritis
Kamis, 21 Jan 2021 09:58 WIBPelantikan Joe Biden Jadi Presiden AS Dihadiri Mike Pence hingga Obama
Kamis, 21 Jan 2021 07:30 WIB01:02
Bruno Mars Rilis 'Fat Juicy-Wet', Lady Gaga-Rose Jadi Cameo di MV
Minggu, 26 Jan 2025 12:00 WIBDinasti Donald Trump Tak Sekadar Megalomaniak
Sabtu, 25 Jan 2025 11:15 WIB00:49
Balik Akting, Lady Gaga Bakal Tampil di Serial 'Wednesday' Season 2
Jumat, 15 Nov 2024 12:00 WIB