
Tegas! Fuji Minta Setop Jodohin Dirinya dengan Asnawi Mangkualam

Fuji dengan tegas meminta agar para penggemar berhenti menjodohkan dirinya dengan pesepak bola Asnawi Mangkualam.
Hal itu diungkapkan oleh Fuji dengan Asnawi Mangkualam ketika keduanya sama-sama melakukan siaran langsung di media sosial TikTok.
"Kita sama Fuji dulu pernah dekat, sekarang berteman," kata Asnawi Mangkualam.
"Jadi, guys tolong jangan jodoh-jodohin lagi karena nggak ada apa-apa, kita teman," tutur Fuji.
Fuji pun meminta publik untuk tidak lagi melemparkan komentar negatif usai klarifikasi ini diumumkan.
"Kasihan teman-teman sempat dihujat perkara perjodohan ini. Jujur gua geli banget kayak klarifikasi gini. Cuma kalau nggak diomongin kalian bebal, terus saling hujat satu sama lain gitu lo. Ini klarifikasi bukan karena alay tapi biar kalian nggak huru-hara," bebernya.
Diketahui, Fuji sempat diisukan memiliki asmara dengan Asnawi Mangkualam.
Isu itu muncul setelah muncul beberapa foto hingga video saat Fuji dan Asnawi diduga tengah berkencan.
(dis/dis)
Terkini Lainnya
Fuji Ngebet Cari Bule Seagama di Paris, Asnawi Tak Kantongi Restu Haji Faisal?
Selasa, 14 Nov 2023 20:30 WIBBegini Kata H Faisal tentang Fuji yang Dijodohkan dengan Asnawi
Kamis, 24 Aug 2023 08:00 WIBUstaz Ini Bongkar Sifat Asli Aisar Khaled, Tidak Pernah...
Selasa, 07 Jan 2025 23:00 WIBArti Promise Ring, Cincin yang Pernah Dikasih Thariq Halilintar ke Fuji
Selasa, 21 May 2024 15:00 WIBJakCloth Ramadan Hadir Lagi, Ada Brand-Brand dari Artis Ternama
Sabtu, 23 Mar 2024 22:42 WIB