Zodiak yang suka cari masalah dengan orang lain.
Foto: Dok. istockIngin hidup tenang dan tentram, setiap orang tentu ingin menjauh dan tidak ingin mencari-cari masalah.
Namun, hal itu tampaknya tidak dilakukan oleh keempat zodiak berikut ini. Zodiak-zodiak ini memiliki sifat dan karakter yang suka mencari masalah dan ribut dengan siapa saja.
Mengutip beberapa sumber, berikut empat zodiak yang dinilai suka mencari masalah dengan orang lain.
Baca Juga : 4 Zodiak yang Rela Menikah karena Perjodohan |
1. Sagitarius
Fire sign satu ini dinilai lugas dalam mengungkapkan pendapatnya hingga playing victim.
Saat disalahkan Sagitarius juga punya seribu alasan untuk membela dirinya agar tidak menjadi orang yang bersalah.
2. Libra
Libra dikenal sebagai zodiak yang paling hobi mencari masalah ke semua orang. Mereka juga suka mempertanyakan kepercayaan orang lain hingga kesabarannya habis.
Alhasil orang tersebut menjadi marah. Dikatakan pula untuk tidak menanyakan pendapat kepada Libra karena mereka akan balik bertanya ke kamu.
3. Leo
Zodiak dengan simbol singa ini bisa menjadi sosok teman sejati tapi bisa juga menjadi musuk terbesar kamu.
Leo suka berargumen bila ada sesuatu hal yang tidak sesuai dengan ekspektasinya. Leo juga bisa mendadak meledak hingga lupa batasan saat marah.
4. Virgo
Virgo dinilai memiliki sifat seperti seorang bos yang mampu memerintahkan orang lain untuk menuruti segala kemauannya.
Dalam menyelesaikan masalah Virgo memilih untuk mendiamkan musuhnya dibandingkan duduk berdua untuk menyelesaikan masalah.
Bila rencana Virgo tidak berjalan sesuai rencana, suasana hati mereka bisa berubah dan menjadi emosional.
(agn/syf)Terkini Lainnya
4 Zodiak yang Diramal Dapat Jodoh di Bulan Juli
Rabu, 29 Jun 2022 10:55 WIB4 Zodiak yang Emosian & Mudah Marah, Apa Saja?
Selasa, 28 Jun 2022 14:57 WIBMengsedih, Ini 5 Zodiak yang Sering Jadi Korban Second Choice
Kamis, 01 Aug 2024 15:00 WIB5 Zodiak Cerdas, Dikenal Punya IQ yang Tinggi
Rabu, 31 Jul 2024 17:00 WIB5 Zodiak yang Hobi Gaslighting, Ada Kamu?
Selasa, 30 Jul 2024 14:00 WIB